
1. Substitusi
Langkah
pertama adalah membuat suatu tabel substitusi. Tabel substitusi dapat dibuat
sesuka hati, dengan catatan bahwa penerima pesan memiliki tabel yang sama untuk
keperluan dekripsi.
Bila
tabel substitusi dibuat secara acak, akan semakin sulit pemecahan ciphertext
oleh orang yang tidak berhak.
Contoh
:
·
Tabel
subsitusi:
A-B-C-D-E-F-G-H-I-J-K-L-M-N-O-P-Q-R-S-T-U-V-W-X-Y-Z-1-2-3-4-5-6-7-8-9-0-.-,
B-F-1-K-Q-G-A-T-P-J-6-H-Y-D-2-X-5-M-V-7-C-8-4-I-9-N-R-E-U-3-L-S-W-,-.-O-Z-0
Contoh
:
Plaintext:
SISTEM
Chipertext:
VPVCQY (TABEL SUBSITUSI),...